Home Hukum & Kriminal

Unit kriminal umum satreskrim polres metro jakarta barat berhasil menangkap pelaku penipuan black dollar

by Tabloid FBI
05/11/2021
in Hukum & Kriminal
0
491
SHARES
1.4k
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

JAKARTA FBI.www.fokusberitaindonesia.com – Unit Kriminal Umum (Krimum) Satreskrim Polres Metro Jakarta Barat mengamankan pelaku penipuan dengan modus uang palsu atau black dollar.

“Benar anggota kami telah mengamankan beberapa pelaku penipuan dengan modus black dollar yang telah merugikan warga,” kata Kapolres Metro Jakarta Barat Kombes Pol Ady Wibowo saat dikonfirmasi, Kamis (4/11).

Dalam penangkapan ini, Kasatreskrim Polres Metro Jakarta Barat Kompol Joko Dwi Harsono menyebut pelaku menawarkan diri kepada korban untuk jadi investor peternakan ayam.

Dengan keuntungan berlipat ganda yang akan diterima oleh korban dalam bentuk mata uang dollar.

“Kasusnya penipuan, pelaku menawarkan untuk jadi investor usaha ternak ayam,” kata Joko.

Seriring berjalannya waktu, uang dengan mata uang dollar yang diserahkan korban ke pelaku tak kunjung balik, korban pun merugi.

“Tapi duit yang dijanjikan ternyata palsu dan duit korban juga dibawa,” kata Joko.

Atas kejadian itu korban melapor ke Polres Metro Jakarta Barat. Dari laporan itu polisi bergerak dan pelaku berhasil diamankan.

Penangkapan itu dipimpin langsung Kanit Krimum Polres Metro Jakarta Barat AKP Avrilendy Akmam Ajie Sulistyo serta Kasubnit Jatanras Polres Metro Jakarta Barat Ipda M Rizky Ali Akbar, dan jajaran.

“Kami amankan 1 laki-laki WNA,” kata Avril.

Saat ditanya jumlah kerugian dari korban dan pelaku lainnya, Avril belum dapat menjelaskan secara rinci. Ia pun berjanji akan menjelaskan secara lengkap dalam konferensi pers.

“Dua pelaku sudah dibawa ke Mapolres untuk diperiksa, kami akan mengembangkan kasus dan nanti secepatnya akan kami rilis,” kata Avril. Sumber : Humas Polres Metro Jakarta Barat ( red.tab- FBI / N.M )

Share196Tweet123Share49
Tabloid FBI

Tabloid FBI

  • Trending
  • Comments
  • Latest

Pengurusan AJB Melalui Notaris, Kades Besuk Berselisih Paham Dengan Warga

22/08/2022

Ketum DPP GERPIN H.M Soleh : PERSIKASI Juara, Bonus 20 juta menanti

23/11/2021

DRS.BAHARUDDIN PABBA, M.SI Kepala Biro Administrasi Keprajaan Dan Alumi IPDN , Atas Nama Rektor IPDN Melantik Fungsionaris Manggala korps Praja IPDN

23/02/2022

The full story of Thailand’s extraordinary cave rescue

0

Elit eget tincidunt condimentum

0

Bus TransJ Tak Kunjung Datang, Penumpang Gedor-gedor Pintu Halte Harmoni

0

How to Play Online for Free Slot Machines to earn an Income

27/05/2023

Free Slots with Bonus and Free Spins

27/05/2023

What Every Slot Pays Tips to Play Slots on the internet

27/05/2023
Fokus Berita Indonesia

Copyright © 2023 FBI News

Navigate Site

  • About
  • Advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • REDAKSI
  • Ragam Berita
  • Nasional
    • Ekonomi
    • Politik
    • Olahraga
    • Hukum & Kriminal
  • Warta Daerah
    • Warta Sumatera
    • Warta Jawa
    • Warta Kalimantan
    • Warta Papua
    • Warta Sulawesi
    • Warta NusaTenggara
    • Warta Maluku
    • Seputar Jabar
  • Manca Negara

Copyright © 2023 FBI News